Senin, 11 November 2013

' LORI ' Masuk Kedai

'Lori masuk kedai '. Yah itu lah yg kalimat yg sempat menggemparkan lingkungan kechau 06. Tepatnya bulan..2013, sebuah lori yg digunakan untuk mengantar buah sawit ke kilang, tiba2 menghantam sebuah kedai runcit yg berada tidak jauh dari jalan besar, yg disebabkan 'rem yg blong'. untungnya tidak ada korban jiwa dlm insiden tsb. Lori tersebut melaju dngan kecepatan yg cukup tinggi dari sebrang jalan sehingga melintasi jalan. Kita semua pasti merasa heran kenapa itu bisa terjadi. Yah, inilah kronologisnya seperti yang di tuturkan oleh salah seorang saksi yg melihat langsung kejadian (bokah): " saya pun tidak tau bagaimana itu bisa terjadi. Yg saya lihat waktu itu, lori yg baru keluar dari kampung C menuju ke jalan raya tiba2 saja hilang kendali sehingga melanggar pagar (gate) yg ada di tepi jalan dan langsung memenuju ke ke kedai yg ada di sebrangnya sampai masuk ke dalam kedai. Untung tidak ada mobil yg parkir di sekitarnya. Hehe.." ujarnya sambil senyum tegang. Kerugian yg di alami dlm jejadian tersebut mencapai kira2 dlm RM 10 rb atau sekitar Rp 30 jt duit rupiah. Pihak kedai mengaku sangat kaget mendengar berita tsb. Untungnya tuan yg punya kedai sedang tidak berada di kedai. Kerusakan kedai yg diderita ditanggung sepenuhnya oleh Tauke yg punya lori. Sedangkan supir lori tsb langsung di larikan ke rumah sakit dngn luka yg tidak begitu serius, hanya memar kecil saja di bagian kaki dan kepala. Dan supir tsb seluruh biaya pengobatannya di tanggung oleh perusahaan tempat ia bekerja ( kechau 06). Semoga dngan kejadian tersebut menjadikan kita jadi lebih teliti dan hati2 dalam memeriksa alat yg ada dalam kendaraan dan saat kita berkendara, serta membuat kita menyadari betapa pentingnya 'rem' pada kendaraan. Dan semoga ini adalah kejadian yg pertama dan terakhir yg terjadi di kechau 06. Semoga kita semua (khusus) warga kechau 06, (umum) kita semua mudah2n selalu ada dlm lindungan Allah. swt. Amiiiin.......